Salam sukses untuk sahabat blogger dimanapun berada,masih berhubungan dengan SEO kali ini saya ingin sedikit bahas tips triknya,salah satunya yaitu Cara Merubah Diskripsi Blog Berubah Menjadi Judul Posting .Singkatnya yaitu judul posting akan selalu mengikuti nama blog.
disini saya kasih contoh silahkan sobat lihat di blog ini,saat homepage dibawah judul berupa diskripsi blog, kemudian setelah klik salah satu postingan maka dibawah nama blog akan muncul judul postingan kita.
keadaan homepage |
keadaan posting |
Nah untuk selanjutnya mari kita lakukan langkah-langkah berikut
1. Sudah pasti Login dulu
2. Pilih template >> Edit template
3. cari kode dibawah ini:
Karena setiap Template berbeda bisa saja seperti ini:<b:includable id='description'><div id='desc'><data:description/></div></b:includable>
<div class='descriptionwrapper'><p class='description'><span><data:description/></span></p></div>untuk permudah cari menggunakan CTRL+F
4. Setelah ketemu,silahkan ganti dengan kode berikut:
<div class='descriptionwrapper'><b:if cond='data:blog.pageType != "item"'><p class='description'><span><data:description/></span></p><b:else/><p class='description'><span><b:if cond='data:blog.pageType == "item"'><data:blog.pageName/></b:if></span></p>5. Selesai dan simpan.
</b:if></div>
Untuk yang ingin hasil seperti diblog cacatansaif ini langkah-langkah yang perlu dilakukan setelah yang diatas tersebut,adalah sebagai berikut:
1. Sobat harus setting dulu jika header sobat berupa uplodtan gambar. pilih Tata letak >> Edit Header
Sobat pilih yang "dibalik judul dan keterangan".
agar judul /nama blog pada header tidak dobel maka sobat harus hapus/sembunyikan judul blog sobat,
caranya sobat bisa baca di posting saya yana lain yaitu :
Nah itu dia Tutorial kali ini mengenai Cara Merubah Diskripsi Blog Berubah Menjadi Judul Posting.
Semoga bermanfaat..
Silahkan tinggalkan Kritik dan Saran Sobat dibawah sini :
Gunakan Akun openID / Google+ / Blogger agar ada pemberitahuan untuk catatansaif. Boleh Copas asal ada sumbernya ya.. untuk sedikit hargai kerja keras orang lain aja..
Centang "Notify Me" agar ada pemberitahuan balasan dari saya.
Mulai 2016 Komentar dengan menyertakan Link Aktiv / No Aktiv akan dihapus, jadi gunakan openID saja.