Cara Membuat Link Html Mp3 Blog | CATATAN SAIF - Tutorial Blogger

Cara Membuat Link Html Mp3 Blog

Cara Membuat Link Html Mp3 Untuk Blog-Setelah pernah saya bahas sebelumnya mengenai cara memasang mp3 box pada blog,kini kita lanjut ke cara bagaimana mendapatkan link mp3nya.

Tanpa panjang lebar mari kita simak tutorialnya:
Sebelumnya kita sudah bahas cara pasang boxnya,yang belum baca silahkan dilihat DISINI.

Pada step ke dua kita disuruh untuk memasukkan judul dan link mp3nya,nah agar sesuai dengan mp3 yang kita harapkan silahkan sobat upload sendiri mp3nya,caranya :




Kunjungi web penyedia DISINI
Sobat akan melihat seperti gambar dibawah ini :

Kemudian :

Connectkan ke facebook sobat,karena situs ini harus menerima persetujuan sobat dulu..
Setelah terconnect akan muncul daftar upload :


Add File mp3 dari komputer atau laptop sobat dan klik STAR


Tunggu uploadtan selesai.
Catatan : Kecepatan dan kesuksesan tergantung dari jaringan internet sobat, biar afdhol basmallah dulu,hehe

Setelah pengUploadtan selesai,sobat sudah dapatkan link mp3nya,(kotak warna merah pada gambar diatas) tinggal taruh di Mp3 box blogger sobat..

Demikianlah tutorial yang dapat saya sampaikan,semoga bermanfaat...

Baca juga tutorial blogging berikut :
Baca Artikel Kisah-kisah Hidayah :
Protected by:
DMCA.com



Silahkan tinggalkan Kritik dan Saran Sobat dibawah sini :
Gunakan Akun openID / Google+ / Blogger agar ada pemberitahuan untuk catatansaif. Boleh Copas asal ada sumbernya ya.. untuk sedikit hargai kerja keras orang lain aja..
Centang "Notify Me" agar ada pemberitahuan balasan dari saya.
Mulai 2016 Komentar dengan menyertakan Link Aktiv / No Aktiv akan dihapus, jadi gunakan openID saja.